Hukrim

Home / News

Rabu, 10 Januari 2024 - 23:27 WIB

Ahmad Danion Bantu Korban Kebakaran di Suka Jaya

REDAKSI - Penulis Berita

KABAR SIMEULUE – Ahmad Danion.ST turut serta dalam upaya bantuan bagi korban kebakaran di Lorong Tauhau, Desa Suka Jaya, Kecamatan Simeulue Timur, yang mengalami musibah pada 14 Desember 2023.

Kedatangan Danion disertai oleh tokoh masyarakat dan disambut oleh kepala Desa Suka Jaya, serta ketua Persatuan Siaga Bencana (PSB) dan warga setempat.

Baca Juga :  Pj Bupati Simeulue Hentikan Operasi PT Raja Marga

Bantuan yang diberikan berupa sembako, seperti beras, minyak makan, telur ayam, dan mie instan.

Dalam penyampaiannya, Danion memberikan pesan agar para korban tetap bersabar dan ikhlas menghadapi cobaan ini.

Baca Juga :  Pemkab Gelar Baksos, Pendopo Bupati Simeulue Jadi Klinik Kesehatan

 

“Ini semua adalah cobaan, kita harus tetap bersabar. InsyaAllah, ada hikmahnya,” ujar Danion.

Setelah kunjungan tersebut, Ahmad Danion melakukan peninjauan lapangan di lapangan voli Suka Jaya dan bertemu dengan puluhan atlet dayung di Kafe Puja Sera, Jalan Pelabuhan Kargo Sinabang.RED

Share :

Baca Juga

News

Tiba di Simeulue, Pj Bupati Reza Fahlevi Sambut Kirab Api PON XXI

Advertorial

Puluhan Ribu Pendukung Terpadu di Kampanye Akbar AMAL: “Menang, Menang, Menang!”

News

Si OM Tiduri Istri Tetangga Saat Suaminya Pergi Kerja

News

Terakreditasi Paripurna, UPTD Puskesmas Simeulue Barat Gelar Santunan Yatim

News

Ratusan Linmas Akan Amankan TPS Se- Pulau Simeulue

Advertorial

Pertama Dalam Sejarah, Gubernur Aceh Pimpin HUT ke-25 Simeulue

News

Berapa Jumlah Suara untuk Menangkan Pilkada Simeulue?

Advertorial

Proyek Pembangunan di Aceh Selatan Diduga Dikerjakan Asal Jadi, Menyisakan Kerugian